Hino New Generation Ranger pertama di dunia, hadir di Indonesia!
Jumat, 26 April 2019
Dealer Hino lakukan Stock Opname secara rutin
Pentingnya P3K di kendaraan Hino
Berita Radar Sampit
Hino bangun fasilitas di Pangkalan Bun
Sabtu, 20 April 2019
Hino Market Share 63% karena kepercayaan konsumen
PT Hino Motors Sales Indonesia (HMSI) mencatatkan penjualan ritel sebanyak 3.038 unit berkat kinerja apik segmen truk medium pada Maret 2019.
Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mencatatat penjualan ritel Hino pada Maret 2019 lebih tinggi dari pemain kendaraan komersial lain seperti Mitsubishi Fuso dan Isuzu. Pada Maret, Mitsuhisbi Fuso memasarkan 2.873 unit, sedangkan Hino 3.038 unit dan Isuzu 1.964 unit.
Direktur Penjualan dan Promosi HMSI Santiko Wardoyo mengatakan, kinerja penjualan pada Maret di mana Hino menjadi pemimpin pasar secara total untuk truk dan bus menjadi tambahan semangat untuk memberikan layanan terbaik bagi konsumen.
"Menjadi pemimpin pasar secara total untuk truk dan bus ini menjadi tambahan semangat kami untuk terus memberikan pelayanan terbaik untuk memberikan nilai lebih bagi bisnis pelanggan" ujar Santiko dalam keterangan resminya.
HMSI mengklaim, penjualan Hino ditopang oleh penjualan medium duty truck yang berhasil dilego sebanyak 1.964 unit atau meraih 63% pangsa pasar dengan tipe Hino New Generation Ranger FM 260 JD menjadi tipe terlaris.
Pada segmen light duty truck, Hino New Dutro berhasil dikirimkan ke konsumen sebanyak 1.055 unit, sedangkan sisa penjualan lainnya didorong oleh kontribusi dari segmen heavy duty truck.
Senin, 15 April 2019
Hino rajai Dakar Rally 2019
The Little Monsters' julukan yang disematkan pada truk Hino Dakar Rally berhasil menjadi jawara di ajang Dakar Rally 2019 yang berlangsung di medan berat melintasi kawasan gurun pasir di Peru.
Kompetisi yang berlangsung dari awal Januari 2019 ini berhasil mencatat rekor terbaru dimana Hino Team Sugawara berhasil mempertahankan juaranya selama 10 tahun beruntun dikelas under 10 litre.
Hino Compactor...canggih dan ramah lingkungan
Beli Tiket JR di Jepang
Pilihanku...tetap Hino
Layanan Mobile Service di tempat customer
Kunjungan ke dealer Hino di Bandung
Senin, 08 April 2019
Beli Hino perawatannya gampang
@ Sudin LH Jakpus, 8 April 2019.