Hino New Generation Ranger pertama di dunia, hadir di Indonesia!

Prestasi membanggakan Hino Indonesia sebagai pusat otomotif dunia dengan Grand Launching HINO NEW GENERATION RANGER.....

PERTAMA DI DUNIA!

Senin, 07 Desember 2020

Ditolak Pelaku Industri, Kemenhub Pastikan Zero ODOL Berlaku 2023

Kebijakan Zero ODOL (over dimensional over load) menjadi salah satu langkah Kementerian Perhubungan (Kemenhub) untuk mengalami kecelakaan. Aturan ini sebelumnya direncanakan 2021, namun mundur menjadi 2023.

Risal Wasal, Direktur Prasarana Transportasi Jalan Kementerian Perhubungan, memastikan penertiban truk yang kelebihan dimensi dan muatan akan tetap sesuai jadwal yang ditetapkan.

"Dari diskusi yang dilakukan dengan pengusaha angkutan barang kemarin, memang ada beberapa yang menolak dan minta ditunda hingga 2025. Tetap sebagian besar tetap berharap Indonesia bebas ODOL per 1 Januari 2023," ucap Risal.

Risal juga mengatakan, pihaknya bakal melakukan penindakan secara bertahap di lapangan. Pasalnya truk yang muatannya melebihi batas ini membuat kecelakaan lalu lintas lintas.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar