Senin, 02 September 2013

Hino Manjakan Konsumen Dengan Layanan Bebas Perawatan Setahun


Hino memberikan layanan purna jual berupa "Bebas Perawatan Kendaraan Setahun" atau yg disebut "Free Service Program".

Setiap pembelian kendaraan Hino mulai bulan Juli 2013 maka nikmati "GRATIS SUKU CADANG dan JASA" selama 60.000 km atau setahun!

Pemakai kendaraan Hino semakin dimanjakan dgn hadirnya kendaraan "HINO PRO CARE" yg siap menuju lokasi Anda .

Jadi, tunggu apa lagi? Segera hubungi dealer Hino terdekat untuk menikmati layanan prima Hino.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar